ENGLISH FESTIVAL 2015 - SMP - SPEECH CONTEST
Speech Contest
A.
KETENTUAN PESERTA
1. Peserta
adalah pelajar tingkat SMP/sederajat se-JABODETABEK
2. Pemenang
terdiri dari juara I dan II
3.
Peserta
lomba adalah perseorangan
4. Peserta
wajib mengikuti Technical Meeting
5. Peserta
yang tidak mengikuti technical meeting dianggap
telah menyetujui semua keputusan pada saat technical
meeting.
6.
Peserta
harus mentaati tata tertib yang telah ditentukan panitia selama mengikuti
lomba.
7.
Setiap
peserta wajib saling menghormati dan menjaga ketertiban serta kebersihan
dalam ruangan lomba
8.
Pada
saat hari perlombaan, peserta/guru pendamping harus melakukan regitrasi
paling lambat 30 menit sebelum lomba dimulai. Apabila peserta/guru pendamping tidak mendaftar
ulang setelah jam tersebut dianggap gugur.
B.
TEKNIS
PELAKSANAAN
1. Peserta harus hadir 30 menit sebelum lomba dimulai
untuk registrasi ulang.
2. Urutan
tampil akan ditentukan saat technical meeting.
3. Peserta wajib membawanaskah sebanyak 3
rangkap yang akan dikumpulkan saat registrasi ulang.
4. Ketidakhadiran
peserta setelah 3x pemanggilan maka akan ditempatkan pada nomor urut akhir. Jika
peserta tetap tidak hadir, maka peserta dinyatakan didiskualifikasi dan uang
pendaftaran tidak dapat diambil kembali.
5. Peserta boleh tampil dengan membawa naskah. Tidak ada pengurangan nilai jika tampil membawa
teks, tapi peserta akan mendapat tambahan nilai jika tampil tanpa membawa teks
(tidak diwajibkan).
6. Lomba
Story Telling terdiri dari 2 babak; babak penyisihan & babak final. Pada
babak penyisihan akan diambil 5 peserta terbaik untuk mengikuti babak final.
7. Durasi waktu tiap peserta dalam berpidato 5-7 menit, diberi
waktukompensasi 20 detik untuk menutup pidato.Jika peserta melebihi
waktu kompensasi maka akan diberi penalty pengurangan nilai sebanyak 30.
8. Time
keeper akan menunjukan waktu dimulainya peserta memulai untuk
bercerita dengan rambu warna hijau, apabila waktu telah
mencapai 5 menit time keeper akan mengingatkan waktu yang
tersisa dengan rambu warna kuning dan setelah 7 menit atau
lebih maka time keeper akan menyetop peserta sebagai tanda warna
merah
9. Setelah pidato disampaikan, setiap peserta akan
mendapatkan minimal satu buah pertanyaan yang berkaitan dengan isi pidato oleh
tim juri
10. Pesertamembuat naskah denganmemilih salahsatudari lima tema yang telahdisediakan :
a.
Academic dishonesty is the
first step in corruption!
b.
How social networks are
bad/good?
c.
Necessity of Sex Education
d.
Should sport be obligatory
at school?
e.
Should the death penalty
exist?
C.
Kriteria
Penilaian
Juri
akan menilai peserta melalui criteria ini:
-
CONTENT : Isi pidato dan
relevansinya dengantema(termasukdata, fakta dan bukti).
-
FLUENCY : Kelancaran dan kejelasan
bahasa, ekspresi, intonasi dsb.
- PRONUNCIATION : Ketepatan pengucapan suatu kata.
-
PERFORMANCE :
Bahasa tubuh,pembawaan diri dsb.
-
RESPONSE : Respon terhadap pernyataan
juri.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKetentuan untuk Final Speech Contest SMP, kapan akan dipublikasikan?
BalasHapus